Cara Flash Asus Zenfone C dengan Flash Tool - Ada yang pernah
menggunakan aplikasi Flashtool? atau belum pernah sama sekali,
Flashtool merupakan aplikasi yang digunakan untuk melakukan Flashing pada
Android khususnya untuk Asus Zenfone C Z007/ZC451CG, dengan adanya
aplikasi Flashtool anda tidak perlu ribet-ribet melakukan ini itu yang memakan
banyak tenaga hehe. (Baca : Cara Root Asus Zenfone C Z007/ZC451CG)
Langkah Awal "Persiapan"
- USB
Drivers : Unduh kemudian install di PC
- Asus
Flash Tool v1.0.0.11 : Unduh kemudian install di PC
- Asus
Zenfone C ROM : Unduh
Langkah Akhir "Eksekusi"
- Matikan
HH dan masuk ke fastboot mode dengan cara menekan tombol Power + Vol Atas
(+) sampai muncul logo android helm kuning
- Sambungkan
HH ke PC dengan kabel data
- Setelah
itu buka Asus Flash Tool
- Pilih
opsi model ZC451CG, centang Wipe data
- Kemudian
pilih Browse (yang gambar document sebelah wipe data)
- Pilih ROM
Zenfonce C yang sudah di unduh
- Nah
jangan lupa klik dulu Serial Numbernya
- Baru
setelah itu pilih Start and proses flashing sedang
berjalan, tunggu hingga selesai
- Jika
muncul notif Flash Image Successfully, selamat HH anda sudah berhasil di
Flash
Sumber
Forum XDA
Nice inpoh om :D
ReplyDelete#Salam
pelemkuijo.blogspot.co.id
Bisa diba ilmu nya,....
ReplyDeletededipriyadislemam.blogspot.co.id